Anak-anak kini juga tidak bisa lepas dari gadget, hal ini karena banyak game menarik dan sesuai usianya. Coba berikan aplikasi kucing bisa bicara, inilah yang jadi favorit anak-anak usia 1 hingga 3 tahun. Tingkat lucu dan mengemaskan dari kucing tersebut memang jadi daya tarik utama, namun ini ternyata bisa mengajarkan anak-anak untuk mempelajari hal baru.
Seperti permainan my talking tom berbicara akan merangsang anak-anak untuk bersuara, jika Anda ingin anak-anak lebih bisa dan fasih berbicara bahasa inggris rubah setting bahasa, sehingga secara tidak langsung akan memberikan pembelajaran bilingual bahasa. Aplikasi kucing bicara bukan hanya bisa mengeluarkan suara, namun juga menirukan suara anak.
Inilah yang akan jadi pembelajaran dua arah, dimana anak-anak tidak hanya mendengar suara kucing namun juga tiruan suaranya sendiri. Selain bisa menghibur, gem talking tom juga memberikan kemudahan balita untuk berbicara. Dimana kini sudah banyak lagi pilihan lain game kucing bicara, bahkan menyesuaikan permainan kucing untuk laki-laki dan perempuan.
4 Aplikasi Kucing Bisa Bicara Favorit Anak-Anak
1. My Talking Tom Cat
Ini merupakan permainan kucing bisa bicara mengikuti omongan kita, paling interaktif dengan banyak fitur pendukung. Dimana kucing akan sangat responsif karena bisa mengeluarkan suara saat di sentuh, melakukan berbagai kegiatan sehari-hati. Seperti berada di kamar mandi untuk buang air kecil dan besar, mandi dan bisa membersihkan kotoran.
Selain itu aplikasi kucing ngomong jadi jadi favorit anak-anak ini juga bisa melakukan kegiatan lainnya, seperti belanja makanan, memberi makanan, di ajak bermain. Mengubah desain tempat tidur, tempat makan hingga toilet. Fitur suara juga bisa dirubah bahasanya, bahkan bisa menirukan suara dalam beberapa detik setelah pengucapan, terdapat juga lebih dari 10 mini-game seperti: Happy Connect, Bubble Shooter, Brick Blast dan lainnya. Bahkan kamu bisa berkreasi dengan menciiptakan Tom mu sendiri dengan memilih dari ribuan kombinasi bulu, baju dan furnitur. My Talking Tom sendiri game paling populer di 135 negara berbeda, dengan sudah di download lebih dari 500 juta kali di seluruh dunia. Kamu bisa mendownloadnya secara gratis di Play Store atau App Store.
2. My Talking Angela
Jika My Talking Tom menggunakan kucing laki-laki, maka My Talking Angela adalah game kucing game kucing bisa ngomong versi perempuan. Terlihat lebih cantik dengan wajah feminim, banyak anak perempuan lebih menyukainya. Tampilan gambar lebih lembut dengan konsep 3D, hampir seperti kegiatan dalam My Talking Tom, dimana banyak kegiatan harian bisa dilakukan.
Mulai dari bangun tidur, menggosok gigi hingga mandi dalam bathup. Setelah itu memilih pakaian yang lebih wanita dan juga makeup, ada banyak area bermain dan desain setiap ruangan yang berbeda. Bahkan bisa berbicara dengan angela (nama kucing tersebut) secara langsung, ada waktu pemberian makan dan waktunya tidur. Terdapat mini game baru yang menakjubkan! Mulai dari Happy Connect sampai Bubble Shooter – semua favorit Anda ada di sini, dan sewaktu-waktu akan ditambahkan setiap saat. Dengan sudah lebih dari 165 juta download, jadi jangan lewatkan keseruannya! Menarik bukan? Jika tertarik untuk mendownloadnya bisa klik di sini untuk android atau di sini untuk ios.
3. Cat Caring and Makeover
Sebenarnya permainan perawatan kucing, namun kini sudah di upgrade sehingga bisa menjadi kucing permainan yang bisa ngomong. Banyak sekali makeover yang bisa dilakukan, mulai dari mandi, membersihkan bulu-bulu, menyikat gigi hingga memilih pakaian. Game ini diterbitkan oleh MWE Games dan baru tersedia di smartphone android saja, Mau download? Klik di sini.
Selain itu ada kegiatan lain seperti memberi makan, kegiatan dalam game hingga menidurkan kembali. Setiap kegiatan yang dilakukan akan mendapakan poin, dimana semua sering berinteraksi kucing akan semakin besar dan bertambah. Dimana ada banyak lagi pakaian dan upgrade jenis makanan baru, ini semua bertambah saat level permainan meningkat. Di lengkapi dengan grafis yang cantik, dan juga cocok untuk anak perempuan dan anak laki-laki dari segala usia. Gameplay juga mudah dan intuitif.
4. Talking Garfield Free / Berbicara Garfield Gratis
Ini merupakan kisah garfiled si kucing orange gemuk yang hobi makan, dalam aplikasi kucing ngomong di ibaratkan Anda sebagai pemilik kucing gemuk dan lucu tersebut. Dimana bisa memberikan makan, berinteraksi langsung dengan berbicara dan melakukan beberapa kegiatan bersama. Tekan layar dan lihat reaksi lucu nya, Bahkan kamu bisa belajar bermain piano bersama Garfield! Sudah penasaran ingin memainkannya? Main saja game Talking Garfield Free https://play.google.com/store/apps/details?id=com.gi.talkinggarfield. Jelajahi keseruan dan keasikan di permainan ini secara gratis dan mudah sekarang juga.
Bahkan ada juga permainan tom cat, dimana Garfield akan mengejar kucing di dalam rumah untuk mengusirnya keluar. Bahkan kucing gemuk tersebut bersahabat dengan tikus yang harusnya menjadi makanan utamanya, semua game kucing gratis tersebut bisa didapatkan di app store dan play store atau dengan mengklik link yang saya sediakan diatas, tergantung smartphone yang digunakan.
[box type=”info” align=”” class=”” width=””]Game Menarik Lainnya:- Beberapa Game Mendandani Barbie Gratis Terseru
- Permainan Game Frozen Berdandan Gratis Terbaik
- Game Balap Motor Liar Terseru
- Game Membangun Kota Impian
- Game Perang Online Terbaru
- Permainan Bus Simulator Langsung Main Terbaik
- 5 Game Billiard Terbaik Untuk PC, Android dan IOS
- 5 Permainan Hantu Seram Free Download
- 5 Pilihan Permainan Pesawat Tempur Terbaik Smartphone Android
Memang benar kini dengan adanya game kucing gratis memberikan anak-anak interaksi yang lebih banyak, bahkan game sekarang bisa menambah edukasi juga, namun sebagai orang tua juga harus membatasi penggunaan gadget. Ajak bermain secara langsung dengan alam, dimana anak-anak jangan sampai hanya mengenal binatang dari televisi dan lawan gadget.